Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Kabar Malang ยท 11 Mar 2019

Ini Pesan Wakapolres Batu pada HMI


Ini Pesan Wakapolres Batu pada HMI Perbesar

LReporter: Albar
Editor : Memey Mega

Batu, kabarpas.com- Pembukaan Intermediate Training (KL II) HMI Cabang Malang dihadiri langsung oleh Wakapolres Kota Batu (Kompol Zein Mawardi) di Balai Besar Pelatihan Peternakan Batu pada Senin 11/3/19.

Hadirnya Wakapolres mewakili Kapolres Kota Batu yang berhalangan hadir. Sedikit banyak disampaikan dalam sambutannya tentang keamanan masyarakat dan peran pemuda khususnya HMI.

HMI bukan organisasi kecil sehingga nasib bangsa ini berada di pundak pemuda salah satunya di kader HMI “HMI harus konsisten dengan misi perjuangannya sehingga mencapai masyarakat adil makmur,” ungkap Reza dalam sambutannya.

“Saya mengucapkan selamat datang kepada seluruh peserta yang berasal dari berbagai Daerah, kalian harus terus mengasah potensi yang ada dalam diri kalian,” tambahnya.

Lutfi J Kurniawan selaku Presidium Majelis Daerah Korps Alumni HMI Malang, juga menyampaikan bahwa Kader HMI harus berdiri diatas jejek moral.

“Menyikapi torbulence politik hari ini, HMI harus hadir mendampingi kelompok minoritas yang termarginalkan,” tegas Lutfi

“Kegiatan Intermediate Training ini peserta harus mengekspos seluruh pengetahuannya sesuai dengan disiplin ilmu masing-masing dan diselaraskan dengan tujuan besar HMI pasal empat Anggaran Dasar,” tutup Sutriyadi, Ketua umum HMI. (bar/mey)

Artikel ini telah dibaca 76 kali

Baca Lainnya

Polres Batu Raih Penghargaan Satker Berkinerja Terbaik dari KPPN Malang

24 Januari 2025 - 08:19

Cuaca Ekstrem Masih Berlanjut, DPRD Minta Pemkot Blitar Gencarkan Sosialisasi Antisipasi Kasus DB

22 Januari 2025 - 16:44

Pj. Wali Kota Batu Tinjau Perumahan Dinas Veteran senilai Rp 9 Miliar

22 Januari 2025 - 11:43

Cari Aman Berkendara Motor di Dataran Tinggi Kota Batu

17 Januari 2025 - 09:13

Satresnarkoba Polres Batu Ungkap Kasus Narkotika Jenis Ganja

17 Januari 2025 - 08:30

Mahasiswa UB Gelar MW CARE 2024 Bersama PMI Kota Malang

1 November 2024 - 12:03

Trending di Kabar Kampus