Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Headline News · 2 Jan 2022

Tanam Belasan Pohon Ganja, Sepuluh Pemuda Asal Probolinggo Diamankan Polisi


Tanam Belasan Pohon Ganja, Sepuluh Pemuda Asal Probolinggo Diamankan Polisi Perbesar

Probolinggo, kabarpas.com –  Sepuluh Pemuda asal Desa Wonotoro, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo diamankan Polsek setempat. Mereka diamankan polisi karena diduga melanggar hukum  memiliki, menanam, dan memelihara Narkotika Golongan I (Ganja) di dalam gudang. Terungkapnya kasus ini berawal dari informasi masyarakat kalau gudang milik pria berinisial R (39)  warga setempat menanam ganja. Tindak lanjuti polisi akhirnya berhasil menemukan 17 pohon ganja usia 2 bulan  22 bibit ganja, dan 3 poket ganja siap edar. Hasil dari pengembangan polisi berhasil mengamankan 9 orang lainya.

Saat dikonfirmasi Kabarpas.com, Kapolsek Sukapura AKP Sugeng Hariyono melalui pesan WA pada Minggu, (2/1/2022) membenarkan ungkap kasus tersebut.

“Benar mas, untuk detail dan nama pelaku kita tunggu rilis saja ya,” pungkasnya. (pj/tin).

Artikel ini telah dibaca 27 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Antisipasi Gangguan Kamtib, Rutan Kraksaan Rutin Periksa Inventaris Keamanan

30 Januari 2026 - 09:25

Perkenalkan MoU PN Kraksaan, YBH BaVi Kunjungi Rutan Kraksaan

23 Januari 2026 - 08:51

Kolaborasi KKG Multigrade Wonomerto–Sumberasih Perkuat Pembelajaran Kelas Rangkap

20 Januari 2026 - 08:27

RSUD Tongas Perkuat Tata Kelola Pengadaan Barang dan Jasa Tahun 2026

20 Januari 2026 - 07:19

UPT PPA DP3AP2KB Kabupaten Probolinggo Resmi Beroperasi, Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak

19 Januari 2026 - 16:33

Kedua Pimpinan Parpol di Probolinggo Bertemu di Tengah Derasnya Dinamika

10 Januari 2026 - 17:29

Trending di Kabar Probolinggo