Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Kabar Probolinggo · 11 Mei 2022

Satreskrim Polres Probolinggo Kota Amankan Maling Spesialis Area SPBU


Satreskrim Polres Probolinggo Kota Amankan Maling Spesialis Area SPBU Perbesar

Probolinggo ,kabarpas.com –  Pria Berinisial A, warga Bantaran, Kabupaten Probolinggo diamankan satreskrim Polres Probolinggo Kota. Pria berumur 30 tahun ini diamankan Polisi karena kasus pencurian Sasaran Rest Area SPBU.

Dalam Rilisnya, Kapolres Probolinggo Kota AKBP Wadi Sa’bani mengatakan, pelaku berhasil diamankan di rumahnya.

“Berawal dari pengembangan laporan korban, pelaku berhasil kita amankan,” kata Wadi. Rabu, (11/05/2022).

Modus pelaku, jelasnya keliling mencari sasaran sopir atau pengendara di SPBU di wilayah Kota dan Kabupaten Probolinggo yang sedang istirahat. Selain berhasil ungkap pelaku spesialis area SPBU, Polres Probolinggo kota juga berhasil mengamankan pelaku tindak kriminal lainya seperti pelaku pencurian Nasabah Bank, dan pelaku pencurian hewan ternak.

“Selain spesialis pencurian di Area SPBU, juga berhasil mengamankan pelaku pencurian Nasabah Bank, serta curi ternak.” pungkasnya. (tin/pj).

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Damkar Satpol PP Kabupaten Probolinggo Edukasi Keselamatan Penanganan Kebakaran Sejak Dini di PAUD dan TK Insan Terpadu Paiton

13 November 2025 - 08:18

Pemkab Probolinggo Dorong UMKM Naik Kelas Lewat Pelatihan Olahan Pisang Berstandar GMP

4 November 2025 - 21:09

67 Jeep Wisata Bromo Dinyatakan Tak Laik Jalan

3 November 2025 - 23:31

Menkop RI Bersama Mujadalah Kyai Kampung Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Tengger Probolinggo Melalui Koperasi Merah Putih

2 November 2025 - 07:57

Eka Wahyudi Nahkodai PGRI Cabang Kecamatan Gending, Tegaskan PGRI Rumah Besar Guru

30 Oktober 2025 - 06:44

Santap Ayam Kampung, 5 Orang di Probolinggo Keracunan

29 Oktober 2025 - 20:33

Trending di Kabar Probolinggo