Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Kabar Probolinggo · 19 Apr 2022

Ditlantas Polda Jatim Olah TKP Kecelakaan Grup Musik Religi Debu di Tol Probolinggo


Ditlantas Polda Jatim Olah TKP Kecelakaan Grup Musik Religi Debu  di Tol Probolinggo Perbesar

Probolinggo, Kabarpas.com – Ditlantas Polda Jatim lakukan olah TKP  kecelakaan Vellfire Vs Truk di Tol Probolinggo KM 837. Olah TKP ini dipimpin langsung oleh Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Jatim, AKBP Ghatut Bowo dan Kompol Argo Sarwono, beserta Kasatlantas Polres Probolinggo Kota, AKP Roni Faslah dan beberapa staf Binamarga. 

Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Jatim, AKBP Ghatut Bowo mengatakan kegiatan olah TKP ini terkait kecelakaan kendaraan Vellfire dan Truk dengan menggunakan alat Traffic Accident Analystic (TAA) dan Screening video.

“Subdit Gakkum Ditlantas Polda Jatim melaksanakan olah TKP kecelakaan Vellfire dan Truk di Tol Probolinggo dengan alat TAA,” ujar Ghatut. Selasa, (19/04/2022).

Dengan alat TAA, lanjut Ghatut pihaknya akan mendapat gambaran kronologis kecelakaan ini. 

“Hasil olah TKP sekitar 3 hari kedepan dan saat ini sopir Vellfire masih belum dimintai keterangan karena sakit,” tambahnya.

Sebagai informasi, kecelakaan antara Vellfire vs truk di tol Probolinggo KM 837 terjadi pada Minggu 17/04/2022. Akibat kecelakaan ini  5 penumpang Vellfire (Personel Grup musik Debu) 2 di antaranya meninggal dunia. (pj/tin).

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Damkar Satpol PP Kabupaten Probolinggo Edukasi Keselamatan Penanganan Kebakaran Sejak Dini di PAUD dan TK Insan Terpadu Paiton

13 November 2025 - 08:18

Pemkab Probolinggo Dorong UMKM Naik Kelas Lewat Pelatihan Olahan Pisang Berstandar GMP

4 November 2025 - 21:09

67 Jeep Wisata Bromo Dinyatakan Tak Laik Jalan

3 November 2025 - 23:31

Menkop RI Bersama Mujadalah Kyai Kampung Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Tengger Probolinggo Melalui Koperasi Merah Putih

2 November 2025 - 07:57

Eka Wahyudi Nahkodai PGRI Cabang Kecamatan Gending, Tegaskan PGRI Rumah Besar Guru

30 Oktober 2025 - 06:44

Santap Ayam Kampung, 5 Orang di Probolinggo Keracunan

29 Oktober 2025 - 20:33

Trending di Kabar Probolinggo