Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

KABAR NUSANTARA · 30 Apr 2021

MPM Honda Jatim Adakan Sarasehan SMK TBSM Honda se Jawa Timur dan NTT Secara Online


MPM Honda Jatim Adakan Sarasehan SMK TBSM Honda se Jawa Timur dan NTT Secara Online Perbesar

Surabaya, Kabarpas.com – Guna menambah dan mengembangkan kurikulum guru SMK TBSM Honda di Jawa Timur, PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM) dealer utama sepeda motor Honda wilayah Jawa Timur dan NTT mengadakan Sarasehan SMK TBSM Honda secara online.

Pada sarasehan online yang diikuti oleh 91 SMK binaan di wilayah MPM Honda Jatim ini disampaikan program keberlanjutan dan pengembangannya. Program –program yang selama ini sudah berjalan seperti penerapan kurikulum Honda, pelatihan guru-guru, pemagangan siswa di AHASS, kontes siswa SMK TBSM dan update new product terus dikembangkan agar kompetensi para guru dan siswa bisa lebih baik dan juga bengkel mitra AHASS.

“Berbeda dengan tahun – tahun sebelumnya semua kegiatan dapat dilakukan secara tatap muka , dan pada masa pandemi Covid-19 ini semua kegiatan kami lakukan secara online Melalui forum ini diharapkan sekolah mendapatkan update informasi yang bermanfaat mengenai program – program yang baru untuk kurikulum SMK TBSM. Dari masukan dan informasi yang kami dapat akan menjadikan perbaikan program, serta bermanfaat bagi sekolah dan siswanya“ kata Hatmarto selaku HR & GA Division Head MPM Honda Jatim kepada Kabarpas.com.

Kegiatan sarasehan ini secara rutin digelar untuk menggali aspirasi dan potensi guna merumuskan masa depan SMK yang lebih baik khususnya SMK TBSM Astra Honda yang telah bekerja sama dengan MPM Honda Jatim. (Don/Mel).

Artikel ini telah dibaca 10 kali

Baca Lainnya

Wujudkan Dekarbonisasi, Pelindo Solusi Logistik Tanam Mangrove dan Penghijauan

28 April 2025 - 17:22

Tokocrypto Perkuat Layanan VIP & Institusional di Tengah Pertumbuhan Investor

28 April 2025 - 16:42

Jupriono Dilantik Jadi Pj Sekda Jember, Bupati Fawait Tekankan Birokrat Tegak Lurus Satu Komando

28 April 2025 - 12:03

Bisnis Dalam “Suara”: Strategi Voice Search Marketing yang Harus Kamu Coba

28 April 2025 - 09:30

Sekjen Kemensos RI Tinjau Lokasi Lahan Calon Sekolah Rakyat di Kota Madiun

28 April 2025 - 08:22

Menjawab Tantangan Industri: Peran AI dalam Proses SDM di Tengah Disrupsi

28 April 2025 - 06:55

Trending di KABAR NUSANTARA