Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Kabar Malang ยท 1 Jun 2018

Ketua PII Himbau Produk Keinsinyuran Mengikuti Perkembangan Jaman


Ketua PII Himbau Produk Keinsinyuran Mengikuti Perkembangan Jaman Perbesar

Reporter : Revina
Editor : Memey Mega

Malang, Kabarpas.com – Hermanto Dardak, Ketua Persatuan Insinyur Indonesia (PII) mengatakan jika tantangan yang dihadapi oleh insinyur di era saat ini yakni perkembangan digital, “Kita perlu menghadapi tantangan sesuai jamannya. Kalo jaman skrg kita dihadapkan dengan perkembangan digital. Kita persiapkan baik insinyurnya maupun sumber daya alamnya,” terang Hermanto dalam sambutannya di acara Rapat Pimpinan Nasional PII yang diselenggarakan di Gedung Widyaloka Universitas Brawijaya Malang, Jumat (1/6).

Secara tidak sadar, lanjut Herman, digitalisasi dan otomatisasi sudah mempengaruhi pola kehidupan masyarakat, dampak dari semua itu juga mempengaruhi lapangan kerja dan lainnya.

“Secara tidak sadar sejauh ini kita telah banyak menggunakan digitalisasi atau otomatisasi. Sekarang ini sudah ada e-tol dan beberapa produk teknologi otomatis lainnya. Sebenarnya itu juga membawa dampak ke lapangan kerja dan lainnya,” ungkapnya.

Untuk itu, dalam Rapimnas II yang juga bertepatan dengan peringatan hari jadi PII yang ke 66 tahun mengambil tema Kesiapan Sumber Daya KeInsinyuran Memasuki Era aindustri 4.0, “Harapnnya tentu agar mampu memperbarui produk keinsinyuran sesuai perkembangan jaman,” kata Hermanto. (Rev/Mey)

Artikel ini telah dibaca 65 kali

Baca Lainnya

Bitcoin di Bulan Ramadan: Tren Harga Naik atau Turun?

10 Maret 2025 - 21:22

Broadcast WhatsApp Lebih Aman dari Blokir dengan Barantum

17 Februari 2025 - 07:01

Polres Batu Raih Penghargaan Satker Berkinerja Terbaik dari KPPN Malang

24 Januari 2025 - 08:19

Cuaca Ekstrem Masih Berlanjut, DPRD Minta Pemkot Blitar Gencarkan Sosialisasi Antisipasi Kasus DB

22 Januari 2025 - 16:44

Pj. Wali Kota Batu Tinjau Perumahan Dinas Veteran senilai Rp 9 Miliar

22 Januari 2025 - 11:43

Cari Aman Berkendara Motor di Dataran Tinggi Kota Batu

17 Januari 2025 - 09:13

Trending di Kabar Malang