Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Berita Pasuruan · 26 Mei 2024 05:41 WIB ·

Semut Ireng Malang-Pasuruan Raya Gelar Acara Halal Bihalal dan Rakor


Semut Ireng Malang-Pasuruan Raya Gelar Acara Halal Bihalal dan Rakor Perbesar

Pasuruan, Kabarpas.com – Komunitas Semut Ireng Malang-Pasuruan Raya menggelar acara halal bihalal dan rapat koordinasi (Rakor) di Pasuruan. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturrahmi antar anggota Semut Ireng di wilayah Malang dan Pasuruan Raya.

Acara tersebut dihadiri oleh 64 anggota yang dengan antusias berkumpul untuk merayakan kebersamaan dan memperkuat jaringan komunitas. Selain itu, dalam kegiatan ini juga dibahas langkah-langkah strategis yang akan diambil oleh Semut Ireng ke depannya.

M. Amru Khoirus Soni, Ketua Semut Ireng Malang-Pasuruan Raya, dalam sambutannya menekankan pentingnya menjaga kekompakan dan kesiapan seluruh anggota.

“Semut Ireng harus solid dan selalu siap menunggu instruksi selanjutnya dari pimpinan, sembari kita terus menjalin komunikasi,” ujarnya.

Acara ini tidak hanya menjadi momen untuk bersyukur dan memperkuat ikatan persaudaraan, tetapi juga menjadi forum diskusi yang produktif untuk menentukan arah dan strategi komunitas ke depan. Dengan adanya acara ini, diharapkan jaringan dan koordinasi antar anggota semakin kuat dan solid. (rki/gus).

Artikel ini telah dibaca 40 kali

Baca Lainnya

Evaluasi Program MBG: Menyikapi Variasi Menu, Kualitas Rasa, dan Tantangan Sistem Reimburse

15 Januari 2025 - 16:23 WIB

Kewajiban Pajak Bagi Badan Usaha Milik Asing yang Perlu Diketahui

15 Januari 2025 - 15:37 WIB

WOM Finance Perluas Layanan di Jawa Timur dengan Pembukaan Kantor Cabang di Pandaan

15 Januari 2025 - 13:32 WIB

Tahun 2025, Metrologi Legal Targetkan Tera Ulang 10.700 UTTP

15 Januari 2025 - 09:05 WIB

Hotel Horison Arcadia Wahid Hasyim Jakarta Hadir dengan tema “Legacy of Batavia, Spirit of Modern Business”

15 Januari 2025 - 08:15 WIB

Underground Blok M: Hidden Gem Billiard dan Tempat Nongkrong Jakarta Selatan

15 Januari 2025 - 05:22 WIB

Trending di KABAR NUSANTARA