Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

KABAR NUSANTARA · 29 Mei 2022

Mei Hebat, Dapatkan hadiah 30 Helm Ekslusif di Honda Virtual Expo


Mei Hebat, Dapatkan hadiah 30 Helm Ekslusif di Honda Virtual Expo Perbesar


Surabaya, Kabarpas.com – PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) main dealer sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan pameran virtual bertajuk Honda Virtual Expo dalam program “Mei Hebat Hemat Banget.”

Honda Virtual Expo ini bertujuan memberikan kemudahan bagi konsumen yang ingin membeli sepeda motor Honda tanpa harus keluar rumah.

Program pembelian motor secara online melalui Honda Virtual Expo dengan mengakses www.pameranvirtualhonda-jatim-ntt.com. MPM Honda Jatim membagikan 30 Helm Exclusive dengan memasukkan kode promo HONDAADIRA saat melakukan transaksi pada periode tanggal 26 – 30 Mei 2022.

“Melalui Honda Virtual Expo ini , kami ingin memberikan kemudahan bagi konsumen yang ingin memiliki sepeda motor Honda impiannya dengan mengakses melalui handphone dan bisa dilakukan dimasa saja dan kapan saja,” kata Andre Pramana, Digital Deputy Division Head MPM Honda Jatim.

Ada banyak program menarik ditawarkan pada Honda Virual Expo ini. Untuk mengikuti pameran online ini caranya cukup mudah, pengunjung dapat menggunakan smartphone, laptop dan tablet untuk mengakses www.pameranvirtualhonda-jatim-ntt.com kemudian melakukan pendaftaran, dan kemudian pengunjung bisa eksplorasi booth yang diinginkan. Selanjutnya ada pilihan cara melakukan pembelian yakni klik “Saya Tertarik”, maka tim sales dealer terdekat akan menghubungi konsumen. Dan untuk konsumen yang ingin menghubungi sales secara langsung, konsumen dapat menggunakan tombol “Hubungi Sales” yang akan terhubung dengan admin.

Pada Pameran Virtual Honda, MPM Honda Jatim juga memberikan diskon untuk pembelian aksesoris, sparepart dan apparel. Ada diskon 10% untuk aksesoris dan apparel Honda, diskon 5% untuk kategori sparepart dan AHM oil, dan diskon 20 persen untuk pembelian ban. (dit/gus).

Artikel ini telah dibaca 8 kali

Baca Lainnya

Universitas Islam An Nur Lampung Gelar Studium General: Mempersiapkan Sarjana Kompeten dan Profesional

27 April 2025 - 08:48

LPT PWNU Jatim Gelar Sarasehan Pimpinan PTNU dan Dihadiri Wamendikti

27 April 2025 - 08:31

11 Tanaman Herbal untuk Nyeri Otot dan Sendi: Manfaat dan Khasiat nya

26 April 2025 - 15:29

Planar: Teknologi Audio Visual Terdepan Meningkatkan Produktivitas Lingkungan Kerja Modern

26 April 2025 - 14:23

PIK Avenue Rayakan Easter dengan Ceria Lewat Kikio Easter: Bloom dan Hop

26 April 2025 - 11:59

India dan Indonesia Perkuat Hubungan Strategis Lewat Dialog Perencanaan Kebijakan di Jakarta

26 April 2025 - 11:25

Trending di KABAR NUSANTARA