Pasuruan (Kabarpas.com) – Euforia peringatan Hari Santri Nasional (HSN), yang digelar serentak pada hari ini, Kamis, (22/10/2015) benar-benar berlangsung meriah dan khidmat. Di Pasuruan ratusan santri dari berbagai Pondok Pesantren (Ponpes) yang ada di wilayah Kota dan Kabupaten Pasuruan tersebut, menggelar HSN dengan cara Apel Akbar di Pendapa kabupaten setempat.
Berikut video Prosesi Peringatan Hari Santri Nasional di Pasuruan: