Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Kabar Pasuruan · 4 Nov 2017

Agar Bisa Ikut Pendampingan K13, Guru Ini Nekat Naik Pikap


Agar Bisa Ikut Pendampingan K13, Guru Ini Nekat Naik Pikap Perbesar

Reporter : Eko Budi

Editor : Kholid Andika

__________________________________________

 

Pasuruan (Kabarpas.com) – Agar bisa mengikuti pelaksanaan pendampingan kurikulum 2013 (K13), sejumlah guru yang ada di Kecamatan Grati, rela menaiki kendaraan bak terbuka hanya untuk sampai ke SDN Kento 3 Kecamatan Lumbang Pasuruan. Dengan antusias, mereka pun naik mobil pikap.

Dari pantauan Kabarpas.com di lapangan, sejumlah guru itu tergabung di 10 SD yang ada di kecamatan Grati dan Lumbang. Semuanya hanya untuk mencerdaskan anak bangsa. Kegiatan on pendampingan K13 terintegrasi dengan PPK (Penguatan Pendidikan Karakter) di 10 lembaga yang meliputi 8 lembaga SD di Grati dan 2 lembaga di kecamatan Lumbang.

Pengawas TK/SD Kecamatan Grati Hj.  Minuk Budiarti mengatakan, guru tersebut memang sengaja menaiki mobil bak terbuka hanya semata-mata menunjukkan perjuangan guru kepada dunia pendidikan, bahwa perjuangan guru sangat penting untuk bisa mendidik karakter anak bangsa yang baik.

“Adapun lembaga yang ikut kegiatan pendampingan K13 yakni,  SDN Ranuklindungan 2, SDN Sumberagung 1, SDN Sumberagung 2, SDN Grati 2, SDN Kambinganrejo, SDN Kedawungkulon 2, SDN  Kedawungwetan 2, SDN Kedawung Wetan 4 itu yang ada di Kecamatan Grati dan sisanya 2 lembaga yang ada di SDN Kecamatan D lumbang  yakni SDN Karangasem Kecamatan Lumbang, SDN Kronto 3 Kacamatan lumbang,” terangnya, Sabtu (04/11/2017). (eko/lid).

Artikel ini telah dibaca 42 kali

Baca Lainnya

Dispendik Kota Pasuruan Gelar Pelatihan “Menulis” Scopus untuk Anak TK Se-Kota Pasuruan

15 Februari 2025 - 20:35

Ketika Wali Kota Pasuruan Ngaji Kitab Kuning Bareng Warga NU

13 Januari 2025 - 10:49

Refleksi Akhir Tahun, Mas Adi Ajak Masyarakat Bergandeng Tangan Sambut Masa Depan Lebih Baik

1 Januari 2025 - 19:22

Hadiri Tradisi Korps Praja, Wali Kota Pasuruan Harapkan Alumni Jadi Tauladan di Masyarakat

29 Desember 2024 - 13:06

Berkunjung ke Kota Pasuruan, Dua Bule Asal Belanda Ngaku Takjub Lihat Menara Pet Ledeng

27 Desember 2024 - 05:40

Wali Kota Pasuruan Pastikan Suasana Khidmat Tempat Peribadatan Kondusif dan Aman

25 Desember 2024 - 09:46

Trending di Berita Pasuruan